Semerter Ganjil TP. 2011/2012
Kelas : X
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Buddha
Pilihlah satu jawaban yang tepat, kirimkan via e-mail ke : iketutsukarsa@yahoo.co.id paling lambat hari Rabu, tanggal 12 Oktober 2011.
1. Prinsip ajaran Sang Buddha adalah …
a. Janganlah malas-malas belajar dhamma Sang Buddha
b. Janganlah berbuat jahat, perbanyaklah perbuatan baik, sucikan hati dan pikiran
c. Banyaklah berbuat jahat, tambahlah kebencian. Sucikan jiwa dan raga
d. Dengan melaksanakan ajaran sang Buddha hidup akan bahagia
e. Janganlah kebencian dibalas dengan kebencian, tetapi kebencian harus dibalas dengan cinta kasih
2. Hakikat Tuhan Yang Maha Esa dalam agama Buddha adalah sebagai sesuatu yang mutlak artinya bahwa…
a. Tuhan itu tidak dilahirkan, tidak tercipta, tidak menjelma.
b. Tuhan itu dilahirkan, tercipta dan menjelma.
c. Tuhan maha kuasa, maha mengetahui dan maha penyayang.
d. Tuhan penguasa alam semesta beserta isinya.
e. Tuhan maha adil, maha tahu, maha pencipta
3. Buddha dikatakan sebagai juru selamat, menyelamatkan mereka yang dapat diselamatkan. Juru
selamat mengandung pengertian bahwa Sang Buddha ...
a. Dapat menyelamatkan siapa saja yang yakin pada Buddha dan mohon perlindungan padanya.
b. Menyelamatkan semua makhluk yang menderita.
c. Menunjukan jalan/cara untuk mencapai Nibbana (terbebas dari kelahiran, usia tua, sakit dan mati ).
d. Rela mengorbankan jiwa dan raganya untuk semua maklhuk hidup
e. Bisa mengampuni siapa saja yang telah banyak berbuat karma buruk
4. Tujuan akhir umat Buddha bukan surga, melainkan Nibbana sebab …
a. Dialam surga masih ada proses penderitaan (kelahiran, usia tua, sakit dan mati )
b. Surga gampang di capainya oleh siapa saja yang mau berbuat baik
c. Surga alam kehidupan tingkat rendah
d. Surga tempat tinggal para dewa dan brahma yang telah terbebas dari penderitaaan
e. Nibbana tempat tinggal Buddha dan Bodhisatva
5. Dalam agama Buddha kata “Agama” lebih dikenal dengan sebutan Sasana atau Dhamma, yang
secara harfiah berarti ...
a. Keyakinan atau kepercayaan d. Keseimbangan batin
b. Kedamaian dan kesejahteraan e. Wahyu dari Sang Pencipta
c. Kebenaran atau kesunyataan
6. Kerukunan umat beragama akan bisa tercapai apabila setiap golongan agama memiliki
Prinsip ”setuju dalam
perbedaan”, yang artinya ...
a. Mau menerima dan menghormati orang lain dengan seluruh aspirasi, keyakinan, kebiasaan dan pola hidup
b. Bersedia mengikuti aturan-aturan agama lain
c. Menghormati orang lain dengan menjalankan peribadatan setiap agama
d. Bekerja sama, gotong royong untuk mengerjakan sesuatu yang menyangkut kepentingan pribadi/ golongan
e. Mengajak orang lain untuk memeluk agama yang kita anut
7. Suatu paham yang mempunyai kecenderungan untuk melihat kelompoknya sendiri sebagai
satu-satunya yang ada,sedangkan keberadaan kelompok lain tidak masuk dalam perhitungan
sebagai kekurangan dari kelompoksendiri disebut ...
a. Eksklusivisme d. Inklusivisme
b. Pluralisme e. Utuh terbuka
c. Paralelisme
8. Salah satu wujud toleransi umat beragama adalah ...
a. Ikut bekerja bakti membersihkan tempat-tempat ibadah
b. Menghormati orang lain menjalanka ibadah sesuai dengan agamanya masing-masing
c. Sama-sama beribadah dengan agama lain
d. Merayakan hari besar agama-agama orang lain
e. Membeda-bedakan antara umat dalam hal agama dan keyakinan yang mereka anut
9. Salah satu contoh kerukunan internal dalam agama Buddha adalah ...
a. Munculnya banyak aliran dalam agama Buddha
b. Saling menghargai perbedaan tradisi masing-masing aliran yang ada dalam agama Buddha
c. Semua aliran sepakat membangun tempat ibadah dengan satu modal
d. Semua aliran mempunyai tata cara upacara yang sama
e. Saling mempertahankan tradisi masing-masing aliran
10. Sikap yang memandang hanya tradisi yang dianutnya saja yang merupakan kebenaran,
sedangkan yang lain salah disebut ...
a. Inklusivisme c. Pluralisme e. Sinkretisme
b. Universalisme d. Eksklusivisme
11. Inklusivisme akan berkembang dalam diri kita apabila kita senantiasa ...
a. Mencari kelemahan aliran yang kita anut
b. Mencari kelemahan aliran diluar yang kita anut
c. Membandingkan satu aliran dengan aliran yang kita anut untu mencari perbedaan
d. Mempelajari ajaran Buddha secara menyeluruh agar bisa melihat persamaan dalam setiap aliran
e. Mempelajari ajaran Buddha secara menyeluruh agar bisa menemukan aliran mana yang paling baik
12. Kefanatikan yang membuta terhadap agama Buddha timbul karena ...
a. Tidak pernah mempelajari dan menghafal isi Tripitaka
b. Kurangnya pemahaman yang menyeluruh terhadap ajaran Buddha
c. Belum sepenuhnya yakin pada kebenaran ajaran Buddha
d. Memiliki keyakinan yang kuat terhadap triratna
e. Telah menganut agama Buddha sejak kecil
13. Prinsip ajaran Sang Buddha adalah …
a. Janganlah malas-malas belajar dhamma Sang Buddha
b. Kembangkan cinta kasih dan kasih sayang kepada semua makhlu
c. Dengan melaksanakan ajaran sang Buddha hidup akan bahagia
d. Banyaklah berbuat jahat, tambahlah kebencian. Sucikan jiwa dan raga
e. Janganlah berbuat jahat, perbanyaklah perbuatan baik, sucikan hati dan pikiran
14. Buddha sebagai perlindungan pertama mengandung pengertian bahwa ...
a. Setiap orang mempunyai benih-benih kebuddhaan dalam dirinya
b. Semua makhluk dapat mencapi penerangan sempurna asalkan rela meninggalkan keluarga
c. Setiap orang dapat dilindungi asalkan yakin dan percaya terhadap Buddha
d. Buddha adalah manusia yang telah berhasil mencapai penerangan sempurna dengan bantuan orang lain
e. Buddha dapat memberikan kebahagiaan
15. Hari Raya Galungan diperingati oleh saudara saudara kita yang beragama....
a. Katholik b. Kong Hucu c. Hindu d. Islam e. Kejawen
16. Kitab suci agama Hindu adalah....
a. Veda b. Inji c. Alkitab d. Lontar e. Bhagavad Gita
17. Adanya tindakan kekerasan yang dilakukan oleh kelompok kelompok tertentu yang
mengatasnamakan agama dilatarbelakangi oleh....
a. kebijaksanaan yang sudah matang
b. pengetahuan dan pemahaman dan pengamalan ajaran agama yang dianutnya belum sempurna, sehingga muncul sifat eksklusivisme.
c. toleransi antar umat beragama yang tinggi
d. sifat fanatik dan menjalankan agama dengan tekun dan rajin
e. Pelaksanaan sila yang belum sempurna
18. Dalam agama Buddha proses kehidupan alam semesta diatur oleh ...
a. Tuhan Yang Maha Esa c. Buddha dan Bodhisatva e. Manusia
b. Para Dewa dan Brahma d. Hukum Dhammaniyama
19. Perbedaan kondisi kehidupan tiap-tiap individu menurut agama Buddha disebabkan oleh ...
a. nasib c. takdir e. Tuhan Yang Maha esa
b. ramalan d. kamma
20. Selalu mementingkan diri sendiri, keinginan tidak terbatas, tidak mempunyai rasa sosial yang
tinggi, adalah ciri orang yang mempunyai sifat …
a. Keserakahan c. Kebodohan e. Kesombongan
b. Kebencian d. Kemalasan
sabbe satta bhavantu sukhitatta
Tidak ada komentar:
Posting Komentar